Written by 9:37 am Detinasi Wisata, Penginapan Dekat Wisata

Bobocabin Gunung mas, Oke Buat Cari Ketenangan

bobocabin gunung mas

Bobocabin gunung mas – Akomodasi baru buat para traveling yang ingin mencari pengalaman baru. Pemandangan yang asri dan kamar kabin yang unik. Sangat menjadi rekomendasi bagi traveler yang berkunjung di Bogor.

Anda yang ingin menenangkan pikiran, bobocabin gunung mas menjadi salah satu destinasi baru yang cocok. Top banget dengan akses yang semakin mudah untuk mengunjunginya.

Pelayanan yang super ramah dan responsip selama 24 jam. So Anda akan merasakan kebahagian yang berbeda! View pepohanan dan udara segar menjadikan suasana lebih syahdu.

Baca juga : Hotel Instagramable di Bandung, Nyaman dan Ideal

Suasana Bobocabin gunung mas

Bobocabin terletak di lereng gunung, sehingga memiliki pemandangan yang indah. Pilihan tepat bagi Anda yang berencana untuk menghabiskan liburan berikutnya di Bogor. Penginapan dilengkapi dengan banyak fasilitas didalamnya. Diantara fasilitas yang disediakan didalam kamar yaitu meja, lemari, tempat tidur yang nyaman dan air panas dan lain-lain.

Yang memikat saat berada di Bobocabin gunung mas

Glamping baru di alam menjadi incaran bagi traveler. Tentu jika Anda ingin mencari tempat glamping yang berbeda, Anda bisa mencoba di Bobocabin gunung mas. Anda bisa menghabiskan waktu akhir pekan untuk berada disana, menikmati alam dan sejuknya udara di bawah kaki gunung.

Banyak yang menjadi daya tarik disana, mulai dari pemandangan indah, hamparan kebun teh yang pastinya memiliki udara yang segar nan sejuk.

Selanjutnya bangunan glamping yang sangat aesthetic, itu juga menjadi daya tarik traveler untuk mengunujungi bobocabin Bogor. Didalamnya terdapat jendela yang canggih, dan sunroof yang bisa Anda kontrol. Anda bisa dengan bangga berada di dalam glamping tersebut.

Fasilitas oke punya

Di setiap hotel memiliki fasilitas yang lengkap, begitu juga dengan Bobocabin gunung mas. Meskipun berada jauh dari pemukiman dibawah lereng gunung. Tetapi memiliki fasilitas yang lengkap. Untuk memanjakan Anda didalam glamping. Adapun diantaranya bed yang berukuran besar, juga terdapat AC meski diluar udaranya segar, alat-alat pembuat kopi dan tea, dan alat untuk menonton film dan bermain game.

Ruangan cukup leluasa untuk Anda berada didalamnya. Anda juga bisa duduk di teras luar untuk menikmati udara dan pemandangan disekitaran glamping.

Type Cabin yang tersedia

Untuk saat ini ada dua type cabin yang tersedia di Bobocabin gunung mas yang bisa Anda pilih.

– Deluxe Cabin

– Family Cabin

Alamat Bobocabin Berada

Selanjutnya yang gak kalah penting dari informasi diatas adalah lokasi Bobocabin berada. Yaitu di Jln. Puncak Gadog Kec. Casarua, Kab. Bogor, Jabar. Tentu tidak terlalu sulit menemukan Bobocabin Bogor. Karena Jln nya tidak  terlalu jauh dari Jln raya Ciawi – Cianjur. Atau Anda bisa klik link google map >> Bobocabin!

Begitu informasi yang kami dapat sampaikan, jika Anda ingin mencari hotel dekat wisata, seindotravel.co.id banyak memberikan voucher promo hotel yang bisa Anda gunakan untuk menambah kebahagian saat liburan. Baik sendiri, atau bersama keluarga. Intinya Anda harus liburan agar tidak merasa penat dengan rutinitas yang setiap hari dilalui.

Terimakasih, happy travelling!

(Visited 34 times, 1 visits today)
Close